Tokyo (ANTARA News) - Kurs dolar AS berpindah tangan di zona paruh tengah 113 yen di awal transaksi di Tokyo pada Jumat, terutama sejalan dengan angkanya semalam (Kamis) di New York.
Laporan Xinhua menyebutkan ketika pasar dibuka, dolar dikutip pada 113,56-57 yen dibandingkan dengan 113,57-67 yen di New York dan 113,52-54 yen di Tokyo pada Kamis (15/11) pukul 17.00 waktu setempat.
Sementara euro diambil 1,1324-1325 dolar dan 128,60-61 yen terhadap 1,1326-1336 dolar dan 128,58-68 yen di New York, serta 1,1336-1338 dolar dan 128,69-73 yen pada perdagangan Kamis (15/11) sore di Tokyo.
Baca juga: Bursa Tokyo dibuka naik, indeks Nikkei bertambaj 43,07 poin
Baca juga: Saham Cisco melonjak ketika Wall Street bangkit dari keterpurukan
Pewarta: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
COPYRIGHT © ANTARA 2018
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutan Lagi Dolar AS diperdagangkan di paruh tengah 113 yen : https://ift.tt/2DEZBPZ
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Indeks CAC-40 Prancis berakhir naik 0,40 persen
Paris (ANTARA News) - Saham-saham Prancis berakhir sedikit lebih tinggi pada Senin (10/7), dengan i… Read More...
Indeks DAX-30 Jerman berakhir naik 0,46 persen
Frankfurt (ANTARA News) - Saham-saham Jerman berakhir lebih kuat pada Senin (10/7), dengan indeks a… Read More...
Indeks FTSE-100 Inggris ditutup menguat 0,26 persen
London (ANTARA News) - Saham-saham Inggris ditutup lebih tinggi pada Senin (10/7), dengan indeks ac… Read More...
Indeks IBEX-35 Spanyol ditutup menguat 0,20 persen
Madrid (ANTARA News) - Saham-saham Spanyol ditutup lebih tinggi pada Senin (10/7), dengan indeks ac… Read More...
Ongkos produksi penyebab beras Indonesia mahal
Jakarta (ANTARA News) - Guru besar ilmu ekonomi pertanian Universitas Lampung, Bustanul Arifin, men… Read More...
0 Response to "Dolar AS diperdagangkan di paruh tengah 113 yen"
Post a Comment