Search

Permintaan tinggi naikkan harga benih ikan

(Antara) - Permintaan benih ikan yang tinggi dari para pembudidaya ikan di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, pada musim tebar, membuat harga naik. Harga benih ikan lele, nila, dan mas, naik antara dua ribu lima ratus, hingga lima ribu rupiah per kilogram.

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Lagi Permintaan tinggi naikkan harga benih ikan : https://ift.tt/2QrhV4U

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Permintaan tinggi naikkan harga benih ikan"

Post a Comment

Powered by Blogger.