Search

Dishub persiapkan koridor baru Trans Metro Bandung

(Antara) - Sebagai upaya meningkatan pelayanan transportasi kepada masyarakat, Dinas Perhubungan Kota Bandung telah mempersiapkan koridor baru untuk Trans Metro Bandung. Saat ini Dishub Kota Bandung telah mendapatkan 15 Bus tambahan dari Kementerian Perhubungan yang nantinya akan digunakan untuk melayani masyarakat di koridor baru.

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Lagi Dishub persiapkan koridor baru Trans Metro Bandung : http://bit.ly/2GBCp5y

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Dishub persiapkan koridor baru Trans Metro Bandung"

Post a Comment

Powered by Blogger.