
ANTARA-Maraknya aksi penambangan rakyat yang beroperasi secara ilegal di wilayah ijin usaha pertambangan (IUP), membuat PT Timah membidik kemitraan dengan tambang rakyat. Hal itu dilakukan untuk mencegah pengambilan cadangan atau deposit bijih timah yang biasanya justru dijual pada perusahaan swasta bukan pemilik IUP. (Meriyanti?Sony Namura/Nusantara Mulkan)
Baca Kelanjutan Lagi PT Timah bidik kemitraan tambang rakyat di Babel : http://bit.ly/2V0EX5RBagikan Berita Ini
0 Response to "PT Timah bidik kemitraan tambang rakyat di Babel"
Post a Comment