Kingfisher, peritel perbaikan rumah terkemuka di Eropa, melonjak 2,72 persen, merupakan peraih keuntungan terbesar (top gainer) dari saham-saham unggulan atau "blue chips".
Diikuti oleh saham NMC Health dan Lanskap Hargreaves yang masing-masing meningkat 1,56 persen dan 1,43 persen.
Di sisi lain, perusahaan farmasi Inggris GlaxoSmithKline mengalami kerugian paling besar (top loser) di antara saham-saham unggulan, dengan sahamnya jatuh 5,52 persen.
Diikuti oleh saham grup pertambangan Chile, Antofagasta, yang merosot 4,36 persen, dan Standard Chartered, kelompok perbankan multinasional, turun 3,03 persen, demikian Xinhua melaporkan.
(UU.A026)
Editor: Suryanto
COPYRIGHT © ANTARA2017
Baca Kelanjutan Lagi Indeks FTSE-100 bursa London terkoreksi 79 poin : http://ift.tt/2haSTnTBagikan Berita Ini
0 Response to "Indeks FTSE-100 bursa London terkoreksi 79 poin"
Post a Comment