Search

Di Tokyo dolar diperdagangkan pada kisaran 113 yen

Tokyo (ANTARA News) -  Kurs dolar AS diperdagangkan di kisaran 113 yen dalam transaksi awal di Tokyo, Rabu, sedikit berubah dari level pada Selama malam (25/9), di New York.

Ketika pasar dibuka, dolar tercatat di 112,98-112,99 yen dibandingkan dengan 112,92-113,02 yen di New York dan 112,92-112,94 yen di Tokyo pada Selasa (25/9) pukul 17.00 waktu setempat.

Sementara euro diambil di 1,1763-1,1763 dolar dan 132,89-132,90 yen terhadap 1,1762-1,1772 dolar dan 132,87-132,97 yen di New York, serta 1,1769-1,1770 dolar dan 132,90-132,94 yen pada perdagangan Selasa (25/9) sore di Tokyo. Demikian dikutip dari Xinhua.

Baca juga: Dolar melemah di tengah penantian kebijakan The Fed

Baca juga: Analis: Rupiah diperkirakan tidak tembus Rp14.900

Pewarta:
Editor: Risbiani Fardaniah
COPYRIGHT © ANTARA 2018

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Lagi Di Tokyo dolar diperdagangkan pada kisaran 113 yen : https://ift.tt/2Q4OfXx

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Di Tokyo dolar diperdagangkan pada kisaran 113 yen"

Post a Comment

Powered by Blogger.