
(Antara)- Tidak kunjung uang investasinya dicairkan, ratusan nasabah perusahaan investasi PT Karapoto mendatangi rumah direktur PT Karapoto Teknologi Finansial dan Mapolres Ternate. Mereka mempertanayakan pencairan dana investasi mereka yang dijanjikan perushaan investasi itu.
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ratusan nasabah investasi tagih janji PT Karapoto"
Post a Comment